Nabi muhammad mempunyai 7 orang putraputri, :
1.Al qosim
2. zaenab
3. Ruqoyah
4. Umi kultsum
5. Fatimah
6. Abdullah
7. Ibrohim
Anak 1 – 6 dari istri Siti Khatijah. Anak ke 7 dari istri Mariyah al qibtiyah
Sirah nabi adalah perjalanan hidup nabi muhammad saw mulai
dari lahir sampai wafat, dan berbagai kejadian yg berkenaan dengannya.
Fiqih sirah : mempelajari sejarah nabi beserta
pelajaran kehidupan nabi muhammad.
Alasan mempelajari SIRAH NABAWIYAH
1.
Karena diperintahkan oleh Allah
Surat al ahzaab ; 21
“telah ada dalam diri nabi muhammad saw
contoh yang baik”
2.
Untuk memahami Al Quran
Karena dalam alquran itu ada istilah
“asbaabul nuuzul”. Kita bisa memahami al quran dengan baik jika kita
memahami asal usul diturunkannya ayat
tersebut.
3.
Agar kita bisa meneladani Beliau dg baik
Krn rosul adalah contoh yg sempurna.
contoh nabi sebagai seorang dai
HR muslim
Sofwan bin
umayyah adalah seorang pembesar kaum musyik, kalau dia masuk islam maka
diharapkan smua masuk islam. Maka rosul melak pendekatan materi, diberinya 100 ekor unta. Setelah dikasih, dia belum mau masuk islam,
maka nabi memberinya 100 ekor unta lagi. Tp dia tetap blum masuk islam dan nabi
memberinya lagi 100 ekor unta lagi. Dan setelah sampai 300 ekor unta, baru dia
masuk islam.
Efeknya kt
sofwan “demi allah, ketika sy dikasih
nabi onta pertama kali nabi adl manusia yg sy benci di muka bumi. Tapi ketika
dikasih 100 x 3, maka beliau menjadi manusia yg paling sy cintai.”
Bahkan kadang
rosul memberikan kambing sebanyak 1 lembah dan diberikan pada 1 orang. Maka
orang tsb langsungberseru ke kaumnya utk masuk islam.
NASAB NABI
NASAB merupakan pertalian kekeluargaanyg berdasarkan
hubungan darah melauli akad perkawinan yang sah.
Pentinganya mengetahui nazab
1.
Memberi efek psikologis
2.
Untuk mengetahui siapa makhromnya yg tidakboleh
kita nikahi
3.
Menentukan siapa yg berhak mendapatkan warisan
4.
Utk saling membantu diantara kerabat
Cara mengetahui nasab adalah
1.
melalui perkawinan yg sah dan sebelum menikah
dia blum hamil, maka anak itu sah menjadi anaknya
2.
dengan metode Al qiyafah ; yaitu dengan melihat
ciri2 si anak dg kemiripannya dg orang tua
3.
dengan persaksian
4.
test DNA
nasab nabi
Muhammad BIN ABDULLAH BIN ABDUL
MUTHOLIB(orang yg menggali kembali sumur
zam zam) BIN HASYIM (Org yg pertama mempelopori perjalanan utk berniaga di
musim panas dan dingin) BIN ABDU MANAF BIN QUSYAY (dia adl yg mempersatukan
orang2 quraisy) BIN KILAB BIN MURRAH BIN KA’AB BIN LU’AY BIN GHOLIB BIN FIHIR
BIN MALIK BIN AN NADHR BIN KINANAH (Putra ter istimewa nabi ismail) bin
Khuzaimah bin mudrikah BIN ILYAS BIN MUDHAR BIN NIZAR BIN MA’AD BIN ‘ADNAN (HR
BUKHARI)
Rosul bersabda, sesungguhnya dari
putra ismail allah memilih kinanah, dan dari orang qurois..allah memilih dari
kinanan, dan allah memilih hasyim.
Dan smua nazab nabi sampai
adnan…itu bersih dari hasil pernikahan yg sah` dan itu diakui oleh
musuhnya. Seperti sofwan asyauri, dia
waktu masih kafir pernah ditanya oleh
kaisar romawi yaitu heraklius ttg nasab nabi. Maka sofwan menjawab, bahwa dia
nasabnya jelas,baik dan terhormat.
“apa ada kakeknya yg pernah jadi
raja?”
Abu sofwan”tidak”
Heraklius”apa sebelum muhammad
ada yg mengaku nabi sebelum dia?
Abu sofwan “tidak ada”
Heraklius” yang jadi pengikut itu
org rendah atau py kedudukan
Abu sofwan”orang2 rendah”
Heraklius”apa semakin hari
semakin bertambah a tau berkurang
Abu “bertambah
Heraklius,”apa ada murid muhammad
ygmurtad krn benci pada agamanya
Abu sofwan “tidak ada”
Heraklius’”apa kalian pernah
menjumpai muhammad bohong sebelum jadi nabi
Abu sofwan’” tidak
Heraklius, apa muhammad itu
khianat
Abu sofwan;” tidak”
Tp kami lagi punya perjanjian
dengan muhammad, tp dia entah besok2…itulah satu2nya celah kami menjatuhkan
muhammad.
Heraklius’”apa yang dia
ajarakan?”
Abu sofan,”sembahlah allah dan
syirik, tinggalkan smua yg diajarkan nenek moyang kalian, dia mengajarkan
sholat, jujur, zakat.
Maka heraklius menyimpulkan bahwa
rata2 para nabi adalah bernasab baik, dan tidak ada yg pernah jadi raja,
dan heraklius dari pertanyaan2 dia, menyimpulkan bahwa memang muhammad
itu adalah nabi. Seandainya apa yang kalian katakan itu benar…….maka muhammad
akan menduduki singgasana yg aku duduki. Seandainya sy punya kesempatan, maka
akan sy datangi muhammad dan saya basuh kakinya.
Hikmah mengetahui nazab
1. agar
ajarkan persamaan kedudukan diantara manusia dibangun diatas pondasi yg kuat.
2. Banyak
orang arab tidak gengsi mengikuti ajaran nabi,
3. Banyaknya
kabilah yg berkenan membela beliau
4. Carila
pasangan pernikahan dg nasab yg jelas
Tidak ada komentar:
Posting Komentar